DETAIL DOCUMENT
PERBANDINGAN PERBAIKAN SEBELUM DENGAN SESUDAH MENGGUNAKAN VALUE STREAM MAPPING DAN PROCESS ACTIVITY MAPPING PADA PRODUKSI TEMPAT KACAMATA PLASTIK DI CV KARYA GEMILANG TEKNIK
Total View This Week0
Institusion
Universitas Muhammadiyah Tangerang
Author
Yunita, Monica
Subject
TS Manufactures 
Datestamp
2025-01-16 02:41:17 
Abstract :
Pada perusahaan CV Karya Gemilang Teknik memproduksi tempat kacamata plastik dimana perusahaan memiliki target dan hasil produksi tidak tercapai akibat dari adanya pemborosan, maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk mengurangi waste pada proses produksi tempat kacamata plastik dengan menggunakan metode Value Stream Mapping dan Process Activity Mapping. Dengan analisa lebih lanjut menggunakan VSM dan PAM dapat mengetahui pemborosan yang terjadi yaitu transportation, overprocess, overproduct dan defect, kemudian membandingkan antara kondisi current dengan future dimana pada kondisi current memiliki lead time yaitu 1429,9 detik dengan 10 proses (6 proses VA dan 4 proses NNVA), kemudian pada kondisi future memiliki lead time yaitu 1080,5 detik dengan 7 proses (6 proses VA dan 1 proses NNVA). 
Institution Info

Universitas Muhammadiyah Tangerang